Belajar Bahasa Bugis (2) - Kata Penghubung / Konjungsi dalam Bahasa Bugis

Tags

Bahasa Bugis, sebagaimana bahasa lainnya juga memiliki kata penghubung atau konjungsi. Penggunaan kata penghubung berguna untuk menghubungkan kata dengan kata pada sebuah kalimat, atau kalimat dan kalimat dalam sebuah paragraf.

Seiring perkembangan zaman, penggunaan kata penghubung Bugis mulai tergantikan dengan kata penghubung Bahasa Indonesia. Sehingga kedepan dapat mengurangi kekayaan Bahasa Bugis itu sendiri. Sementara pendidikan Bahasa Bugis juga tidak diajarkan hingga tingkat SLTA. Sehingga penggunaan Bahasa Bugis semakin kurang.


Berikut ini kata penghubung / konjungsi Bugis yang sempat kami kumpulkan sebagai bahan edukasi kita.



EmoticonEmoticon